Punya 83 Gelar Akademik dan Non Akademik, MURI Menobatkan Achmad Tarmizi Pemilik Gelar Terbanyak

- 29 Juli 2021, 08:51 WIB
Sekretaris Daerah Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatera Selatan, Achmad Tarmizi akan dinobatkan Museum Rekor Indonesia sebagai pemilik gelar terbanyak karena memiliki 83 gelar akademik dan non akademik.
Sekretaris Daerah Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatera Selatan, Achmad Tarmizi akan dinobatkan Museum Rekor Indonesia sebagai pemilik gelar terbanyak karena memiliki 83 gelar akademik dan non akademik. /Foto: Dok. Achmad Tarmizi/

Achmad Tarmizi menjelaskan, dia mampu menghapalnya, karena seluruh gelar itu benar diperoleh melalui proses dan tahapan yang dijalani secara ketat.

Baca Juga: Berikut ini 5 Hal yang Harus Diperhatikan Orang Tua dan Anaknya Ketika Memilih Jurusan Kuliah

Artikel ini telah tayang di PortalLebak.Com dengan judul: "Pecahkan Rekor MURI Achmad Tarmizi Miliki 83 Gelar Akademik dan Non Akademik"

Dikutip PortalJogja.Com dari PortalLebak.Com, Rabu 28 Juli 2021, Achmad Tarmizi, merupakan putra asli OKU.

Tarmizi adalah putra ketiga dari pasangan H. Ahluddin dan Hj. Siti Hijir Asia, menjabat selaku Sekda OKU, atas penetapan dengan SK Bupati OKU;
No. 821/793/KPTS/XLII/III.1/2017.

Achmad Tarmizi juga pernah menjabat PLh. Bupati OKU saat kampanye pasangan, Drs. H. Kuryana Azis (Alm) besama Drs. Johan Anuar. *** (Dwi Christianto/Portal Lebak)

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah