Truk Muatan Sambal Kecelakaan Lalu Lintas di Bantul, Sopir Selamat Meski Terjepit Bodi

- 21 Agustus 2021, 19:23 WIB
Basarnas Yogyakarta evakuasi sopir truk yang alami kecelakaan. Ttuk MUatan Sambal Kecelakaan Lalu Lintas di Bantul, Sopir Selamat Meski Terjepit Bodi
Basarnas Yogyakarta evakuasi sopir truk yang alami kecelakaan. Ttuk MUatan Sambal Kecelakaan Lalu Lintas di Bantul, Sopir Selamat Meski Terjepit Bodi /Bagus Kurniawan/Basarnas Yogykarta

PORTAL JOGJA - Kecelakaan maut terjadi di jalan kawasan Ringroad Selatan, Bantul Yogyakarta, Sabtu, 21 Agustus 2021.

Sopir truk selamat dan mengalmi luka-luka akibat tergencet bodi kendaraan yang ringsek.

Keclakaan terjadi tepatnya di jkawasan dekat Kampus Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY), Tamantirto, Kasihan Bantul.

Truk Bermuatan Sambal ini menambrak Truk yang sedang berputar arah di U turn jalanan tersebut. Sehingga mengakibatkan dua kendaraan tabrakan.

Kepala Kantor Basarnas Yogyakarta L.Wahyu Efendi mengatakan petugas piket menerima informasi dari PMI Bantul bahwa telah terjadi musibah kecelakaan dengan penanganan khusus.

Baca Juga: 2 Pemancing di Sungai Progo Terjebak Banjir, Diselematkan Tim Basarnas Yogyakarta

Satu orang driver truk terjepit di badan truk sehingga memerlukan penanganan khusus oleh tim Basarnas.

Menurut Wahyu, kronologi kecelakan dua kendaraan itu terjadi saat satu Truk akn berputar arah.

Namun ketika berputar tidak sampai hingga truk harus mundur terlebih dulu. Pada saat bersamaan dari arah berlawanan truk bermuatan sambal tanpa sempet mengerem langsung menghantam truk yang lagi berusaha puter arah tersebut.

Korban yang terjepit badan truk adalah driver atas nama Aziz Priyo (30) Warga Grabag Sumur Arum Kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x