Kasus Covid-19 di Indonesia Meningkat, Luhut Pandjaitan Sebut Pelaku Perjalanan Luar Negeri Penyebabnya

- 11 Januari 2022, 05:46 WIB
Ilustrasi bandara. Hampir seluruh kasus Omicron di Indonesia di dominasi warga yang telah melakukan perjalanan ke luar negeri.
Ilustrasi bandara. Hampir seluruh kasus Omicron di Indonesia di dominasi warga yang telah melakukan perjalanan ke luar negeri. /Pixabay/

Artikel ini pernah dimuat sebelumnya di Pikiran Rakyat dengan judul Luhut Pandjaitan Sebut Pelaku Perjalanan Luar Negeri Bawa Banyak Masalah.

Baca Juga: Jadwal Acara NET TV Selasa 11 Januari 2022: Drama Turki Zalim dan Drama Korea While You Were Sleeping

Tak hanya itu, Juru Bicara Vaksinasi Covid-19 Kemenkes itu meminta agar semua pihak tak lengah agar gelombang ketiga Covid-19 tak terjadi di negeri ini

“Kita tidak boleh lengah, jangan sampai gelombang ketiga terjadi di Indonesia,” ujarnya menegaskan, seperti dilaporkan laman resmi Kemenkes.

“Jangan sampai apa yang terjadi di India terjadi juga di Indonesia, di mana dalam 10 hari terakhir terjadi kenaikan tren kasus dari 6 ribuan menjadi 90 ribuan kasus konfirmasi omicron. Ini yang kita hindari,” ucapnya.***(Irwan Suherman/Pikiran Rakyat)

Halaman:

Editor: Chandra Adi N

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah