Resep Salad Ala Resto Jepang, Chef Devina Hermawan Hadirkan Cara Buatnya yang Praktis

- 10 Mei 2022, 09:35 WIB
Salad ala Hokben, memadukan rasa manis asam dan crunchy.
Salad ala Hokben, memadukan rasa manis asam dan crunchy. /Tangkapan layar YouTube Devina Hermawan/

PORTAL JOGJA – Saat kita makan di resto cepat saji yang menyajikan makanan gaya Jepang yang sangat terkenal di tanah air, salah satu yang disukai adalah salad dengan dressing mayo yang segar menggugah selera.

Jika namasu hanya menggunakan wortel dan lobak yang diolah sebagai acar, maka salad ini memadukannya dengan kol dan dressing mayo.

Sebenarnya kita bisa membuatnya sendiri di rumah. Chef Devina Hermawan yang merupakan jebolan Masterchef Indonesia Season 5 mengunggah resep yang praktis dan mudah diikuti. Berikut resep lengkapnya :

Resep Salad ala Hokben

Bahan:

2 buah wortel brastagi besar

1 buah lobak putih

5 lembar kol

Baca Juga: Jadwal Acara RCTI Selasa 10 Mei 2022: Siaran Langsung Sea Games 2022 Indonesia vs Timor Leste

Bahan campuran acar:

Halaman:

Editor: Siti Baruni

Sumber: YouTube Devina Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x