9 Negara di Dunia yang pernah Alami Kudeta Militer, Paling Sering Thailand, Irak, Libya, Turki, Myanmar

- 16 April 2021, 15:57 WIB
Ilustrasi kudeta militer
Ilustrasi kudeta militer /tangkapan layar youtube.com /UATV English

PORTAL JOGJA - Kudeta adalah pengambil alihan secara paksa suatu pemerintahan oleh kelompok. Kudeta yang terjadi di beberapa negara paling banyak dilakukan oleh kelompok militer bersama sejumlah oposisi atau lawan politik.

Kasus terakhir kudeta militer terjadi di negara Myanmar yang dulu bernama Birma. Kudeta militer di Myanmar pasca pemilihan umum.

Presiden Myanmar Win Mynt, Aung San Suu Kyi dan tokoh senior lain dari Partai Liga Demokrasi ditahan kelompok militer dalam sebuah penggerebekan.

Baca Juga: Serem! Seorang Pria Temukan Ular Berbisa di Bungkusan Selada yang Dibeli dari Supermarket

Baca Juga: Korlantas Siapkan 333 Titik Penyekatan di Sejumlah Jalur, Jalan tol, Jalur Arteri dan Jalan Utama

Di kawasan Asia Tenggar selain Myanmar, Thailand juga negara yang paling sering terjadi kudeta yang dilakukan sekelompok militer. Demikian pula seperti Filipina, kelompok militer juga pernah melakukan kudeta militer di tahun 1980-an misalnya dilakukan perwira tinggi militer waktu itu Gringo Honasan.

Berikut rangkuman dari berbagai sumber sejarah terkait kudeta militer yang terjadi diberbagai negara diantaranya:


1. Libya

Kudeta Libya terjadi pada Februari 2011. Kudeta militer terjadi kepada Presiden Muammar Khadafi yang telah berkuasa puluhan tahun. Negara-negara Barat memandang Khadafi adalah sosok seorang diktator.

Kudeta terhadap Khadafi mendapat dukungan dari Pakta Pertahanan Atlantik Utara (NATO). Pasca kudeta, keadaan Libya justru terjadi konflik antar faksi-faksi militer dengan dukungan internasional.

Halaman:

Editor: Bagus Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x